Kamis, 13 Oktober 2011

A-B-C-D atau A langsung ke D?

kadang ada orang yang perlu tahapan untuk mencapai tujuan. langkah A, lalu ke B, selanjutnya ke C, baru ke D. tidak jarang juga ada orang yang melakukan lompatan dalam tahapannya. ia tidak menuju B ataupun C. hanya dengan 1 langkah ia bisa langsng menuju D.

saya menyebut orang itu sebagai si jenius.
dalam hal ini, saya telah mempelajari bagaimana membuat diri menjadi jenius.

kuncinya adalah melakukan lompatan.harus berani untuk tidak hanya sekedar melangkah dengan perlahan. mulailah melompat sehingga kita bisa melangkah lebih dari adanya.

sebenanya kita bisa mengklaim bahwa kita itu sebenarnya sudah jenius..
sudah banyak lah diketahui mengenai potensi kita yang luar biasa. misalnya saja kita memiliki otak super yang memiliki memori lebih banyak daripada komputer tercanggih manapun..

yang kurang dari kita adalah memberanikan diri untuk menjadi pribadi berkualitas. potensi yang kita miliki terlalu banyak dibuat menganggur. tidak dipakai dengan optimal.

dalam tulisan yag akan datang. saya mengajak sahabat yang luar biasa untuk melompat. menuju pribadi berkualitas.

sepakat?




copy from facebook: 
grup " 30'/hr. Ayo Menulis! "
selasa, 06 september 2011

Tidak ada komentar:

Posting Komentar